Bazaar UMKM dalam rangka HUT BUMN KE 25th

12 Maret 2023
Berita UMKM
Keterangan Foto : Seorang ibu pemilik UMKM sedang belajar promosi katalog di smartphonenya

Bazaar UMKM dalam rangka HUT BUMN KE 25th.

Bazaar UMKM merupakan kesempatan yang diberikan kepada mitra binaan Rumah BUMN Muna Barat yang sudah melalui pendampingan untuk memamerkan produk dan karyanya agar dapat dilirik dan dikenal oleh masyarakat luas, dengan harapan dapat membantu UMKM untuk mencapai target pasar yang di inginkan.

Penulis : Rumah BUMN Muna Barat

Berita Terkait